PRODUK MINUMAN SERBUK

Maklon Minuman Serbuk Ibu Hamil

Minuman serbuk khusus ibu hamil yang diformulasikan untuk mendukung kebutuhan nutrisi selama masa kehamilan. Mengandung vitamin, mineral, protein ringan, serat, dan bahan alami yang aman untuk membantu menjaga energi, mengurangi rasa lelah, serta mendukung tumbuh kembang janin. Cocok untuk brand kesehatan, maternal care, hingga produk nutrisi keluarga.

Minuman Serbuk Kolagen Blueberry

KENAPA PRODUK INI DIMINATI

Mengapa Minuman Serbuk Ibu Hamil Tepat untuk Brand Anda?

Kebutuhan nutrisi ibu hamil meningkat signifikan, sehingga produk pendamping kesehatan menjadi solusi praktis dan aman. Format serbuk sachet memudahkan konsumsi harian, kapan saja dan di mana saja, tanpa persiapan rumit.

Manfaat Nyata

Diperkaya vitamin & mineral penting untuk kehamilan (seperti asam folat, kalsium, zat besi, vitamin D, dan vitamin B kompleks) untuk mendukung energi dan kesehatan ibu.

Pasar Luas & Tumbuh

Segmen ibu hamil & menyusui memiliki permintaan stabil dan loyal. Pasarnya besar, relevan, dan terus bertambah.

Praktis Dikonsumsi

Format sekali seduh membantu ibu mengonsumsi nutrisi harian tanpa repot. Bisa diminum hangat atau dingin.

Mudah dikembangkan

Nutrisius dapat merancang formula khusus: minuman energi sehat, anti-mual, peningkat nafsu makan, tinggi vitamin, probiotik, hingga rasa buah yang lembut.

Margin Menarik

Komposisi dapat disesuaikan. Premium atau reguler, sesuai positioning brand Anda.

Repeat Order Tinggi

Ibu hamil mengonsumsinya secara rutin setiap hari, sehingga potensi repeat order sangat besar.

DETAIL PRODUK

Spesifikasi & Komposisi Minuman Serbuk Ibu Hamil

Kandungan & Manfaat Utama

Minuman ibu hamil di Nutrisius diformulasikan dengan bahan yang aman, lembut di lambung, dan disesuaikan untuk kebutuhan trimester 1–3. Kombinasi vitamin, mineral, serat, dan ekstrak buah membantu mendukung energi, mengurangi gejala kehamilan umum (seperti mual ringan), dan menjaga kesehatan ibu serta perkembangan janin.

Contoh bahan aktif yang dapat digunakan:

  • Mendukung kebutuhan nutrisi harian ibu hamil
  • Membantu menjaga energi & mengurangi rasa lelah
  • Membantu fungsi pencernaan
  • Mendukung kesehatan tulang & pembentukan jaringan
  • Membantu perkembangan janin (nutrisi tertentu seperti folat & DHA)
  • Rasa lembut & tidak membuat mual

Manfaat yang dapat dikomunikasikan:

  • Membantu menjaga elastisitas dan kekencangan kulit
  • Mendukung regenerasi jaringan dan proses penyembuhan luka
  • Berperan dalam perkembangan dan pemeliharaan jaringan otot
  • Dapat dikombinasikan dengan vitamin C, E, zinc, dan lainnya untuk klaim skin health menyeluruh

Spesifikasi Umum Produk

Format Produk Minuman serbuk ibu hamil siap seduh (sachet / pouch).
Berat Bersih 15 g, 20 g, 25 g, 30 g (dapat disesuaikan).
Varian Rasa Strawberry Milk, Mango Yogurt, Lemon Honey, Vanilla, Mixed Berry, atau custom flavour yang lembut dan aman untuk ibu hamil.
Target Konsumen Ibu hamil trimester 1–3, ibu menyusui, atau konsumen kesehatan yang membutuhkan minuman nutrisi aman dan lembut.
Legalitas Dibantu proses BPOM & Halal sesuai regulasi yang berlaku.
MOQ Menyesuaikan format dan kemasan, cocok untuk brand maternal care dan brand nutrisi kesehatan.

Alur Proses Pemesanan

Kami merancang alur kerja yang transparan dan terstruktur, agar Anda selalu mengetahui setiap tahapan perjalanan produk, mulai dari ide hingga siap dipasarkan.

1. Konsultasi & Ide Produk

Sampaikan ide atau kebutuhan Anda, tim kami akan membantu analisis tren, formula, dan peluang pasar.

3. Desain & Legalitas

Gratis desain kemasan sesuai brand Anda, sekaligus pengurusan legalitas produk (BPOM, Halal, dll).

5. Pengiriman Produk

Produk siap dikirim tepat waktu ke lokasi Anda, siap dipasarkan

2. Formulasi & Sample

Tim RnD mengembangkan sampel sesuai permintaan (custom formula tersedia), lalu dikirim untuk diuji dan disetujui.

4. Produksi & Quality Check

Produk diproduksi massal di pabrik berstandar tinggi, dikemas sesuai kebutuhan, dan melewati kontrol kualitas ketat.

Siap Meluncurkan Brand Minuman Serbuk Kolagen Anda?

Mohon dilengkapi dahulu data sederhana di bawah. Agar tim Nutrisius dapat membantu secara berurut. Setelah mengisi, anda akan langsung terhubung oleh tim kami di WhatsApp